Duta besar australia melakukan kunjungan ke pimpinan pusat aisyiyah
yogyakarrta . Hal ini guna membicarakan tentang kerjasama indonesia dengan
australia tentang perempuan .
Duta besar australia berkunjung ke pimpinan pusat aisyiyah yogyakarta .
Hal ini dilakukan dalam rangka dialog tentang berbagai program yang dikembangkan oleh
pimpinan pusat aisyiyah yogyakarta . Duta besar australia ingin lebih banyak
mengetahui tentang pimpinan pusat aisyiyah yogyakarta , dan berbagai gerakan
muslim perempuan di indonesia . Hal ini juga memperkuat hubungan kerjasama
antara australia dengan indonesia di bidang pendidikan , kebudayaan , dan juga
agama . Salah satu kerjasama duta besar australia dengan pimpinan pusat
aisyiyah yogyakarta ini ialah , gerakan “ mampu” (maju perempuan indonesia) .