ABDUL MU’TI - TEOLOGIS ATAU AQIDAH , EDUKATIF , DAN POLITIS MERUPAKAN SYARIAT PENTING DARI IBADAH IDUL ADHA



Teologis atau aqidah , edukatif , dan politis merupakan syariat penting dari ibadah idul adha . Hal ini disampaikan oleh abdul mu’ti selaku sekretaris umum pimpinan pusat muhammadiyah , dalam khutbahnya di alun-alun utara yogyakarta. Alun-alun utara merupakan titik pusat idul adha warga muhammadiyah di yogyakarta .

Abdul mu’ti selaku sekretaris umum pimpinan pusat muhammadiyah , menyampaikan dalam khutbahnya , bahwa terdapat tiga syariat penting dari idul adha , yakni , yang pertama secara teologis atau aqidah, ibadah qurban meluruskan dan membantah pengakuan orang-oran yahudi bahwa ibrahim adalah seorang muslim yang hanif, bukan yahudi dan buklan pula nasrani. Yang kedua makna edukatif, tarbiyah atau ta’dib, makna ini sangat terkait dengan bagaimana nabi ibrahim membangun keluarga dan mendidik puteranya. Dan yang terakhir adalah makna politis, bagaimana nabi ibrahim membangun masyarakat di negeri mekkah.

Alun-alun utara merupakan titik pusat idul adha bagi warga muhammadiyah di daerah istimewa yogyakarta .